Persipa Muda Sudah Pasti Lolos 12 Besar, Safin Muda Harus Berjuang Keras Agar Lolos
Persipa Muda Sudah Pasti Lolos 12 Besar, Safin Muda Harus Berjuang Keras Agar Lolos

Persipa Muda Sudah Pasti Lolos 12 Besar, Safin Muda Harus Berjuang Keras Agar Lolos

2 minutes, 0 seconds Read

Radar Nusantara. PATI – Persipa Pati U-17 akan menjalani laga kedua Grup E ajang Piala Soeratin U-17 2023 Zona Jawa Tengah melawan BJL 2000 Semarang di Stadion Citarum, Semarang, Jumat (20/10/2023). Meski sudah memastikan lolos ke babak 12 Besar, namun Persipa U-17 tetap akan tampil siap tempur.

Pada klasemen sementara Grup E, Persipa U-17 saat ini menempati peringkat ke-2 dengan nilai 3 hasil kemenangan 1-0 atas Bina Sentra Semarang pada Sabtu (7/10/2023) lalu.

Di peringkat pertama ada BJL 2000 Semarang yang juga mengoleksi 3 angka, unggul selisih gol karena menang 4-1 atas Bina Sentra Semarang pada Sabtu (14 /10/2024) lalu.

Pelatih Persipa U-17, Supriyanto atau akrab disapa Gatro Puyol memastikan anak asuhnya akan tetap berjuang keras di lapangan hijau.

BACA JUGA : Kekuatan Borneo FC di Mata Teja, Stefano Lilipaly Paling Bahaya

“Kita sudah instruksikan untuk anak-anak tetap bermain sesuai dengan gaya permainan Persipa yang ngeyel. Hanya saja memang kita akan sedikit melakukan rotasi di beberapa posisi untuk menambah menit bermain,” kata Gatro Puyol, Kamis (19/10/2023).

Meski demikian, pelatih berlisensi B AFC ini enggan menyebutkan secara rinci pada pos mana saja rotasi akan dilakukan.

Mengenai persiapan timnya, Puyol mengatakan jika anak asuhnya dalam sepekan terakhir terus mengasah sisi organisasi permainan dan finishing. “Progresnya bagus dan saya apresiasi kemauan dan kerja keras anak-anak dalam latihan,” dia melanjutkan.

Lanjut Baca Ke Halaman 2

Radar Terpopuler

Komandan PMPP TNI Sambut Kunjungan Kadivhubinter POLRI
Komandan PMPP TNI Sambut Kunjungan Kadivhubinter...
Radar Nusantara, Bogor - Komandan PMPP TNI Mayjen...
Read more
Waspada Penipuan IKD, Disdukcapil Surabaya dan Stikosa AWS Menggelar Disdukcapil goes to Campus
Waspada Penipuan IKD, Disdukcapil Surabaya dan...
Radar Nusantara, Surabaya – Antisipasi penipuan yang mengatasnamakan...
Read more
Polresta Sidoarjo Peduli Kesehatan Warga Terdampak Banjir Desa Kedungbanteng
Polresta Sidoarjo Peduli Kesehatan Warga Terdampak...
Radar Nusantara, Sidoarjo - Sudah sepekan ini warga...
Read more
Upaya Babinsa Simo Bersama Petani Tanggulangi Hama
Upaya Babinsa Simo Bersama Petani Tanggulangi...
Radar Nusantara, Boyolali - Berbagai upaya Babinsa dalam...
Read more
Antisipasi Hama Wereng, Babinsa Dampingi Petani Semprot Tanaman Padi
Antisipasi Hama Wereng, Babinsa Dampingi Petani...
Radar Nusantara, sragen - Salah satu upaya Babinsa...
Read more
Danramil 03 Serengan Ajak Guru dan Siswa Budayakan Kebersihan Lingkungan Sekolah
Danramil 03 Serengan Ajak Guru dan...
Radar Nusantara, Surakarta - Komandan Rayon Militer 03/Serengan...
Read more
Jaga Kebugaran Tubuh Personil Polres Pakpak Bharat Lakukan Olahraga Dan Cek Kesehatan
Jaga Kebugaran Tubuh Personil Polres Pakpak...
Radar Nusantara, Salak - Dalam menjaga agar Kebugaran...
Read more
Tingkatkan Ketahanan Pangan, Satgas Yonif 323 Buaya Putih Kostrad Bagikan Bibit dan Alat pertanian Kecil
Tingkatkan Ketahanan Pangan, Satgas Yonif 323...
Radar Nusantara, Puncak - Satgas Pamtas Mobile Yonif...
Read more
Edi Sulton

Edi Sulton

NO ID : 017-01-01-2020 Berlaku S/D 01-01-2025 Media : Radar Nusantara Web : https://radarnusantara.my.id

Berita Lainnya

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *