Si Humas Polresta Sidoarjo Apresiasi Solidnya Sinergitas dengan Media
Si Humas Polresta Sidoarjo Apresiasi Solidnya Sinergitas dengan Media

Si Humas Polresta Sidoarjo Apresiasi Solidnya Sinergitas dengan Media

0 minutes, 41 seconds Read

Radar Nusantara, Sidoarjo – Polresta Sidoarjo kembali mengadakan pertemuan rutin dengan wartawan media online, pada Jumat (10/1/2025) di ruang media center Polresta Sidoarjo.

Kepada para wartawan, Ps. Kasihumas Polresta Sidoarjo Iptu Tri Novi Handono mengapresiasi soliditas sinergitas Polri dengan awak media. Dalam beberapa kali agenda kamtibmas, dapat mewujudkan pemberitaan positif bagi publik.

“Sejumlah agenda kamtibmas di wilayah kami seperti Pengamanan Pemilu, Pilkada serentak hingga Nataru menjadi bukti sinergitas Polri dengan insan Pers begitu solid. Hadirnya berita-berita positif bagi publik, sehingga dapat mencegah berita hoaks yang dapat mengganggu situasi kamtibmas kita,” ujarnya Iptu Tri Novi.

Kedepannya, ia berharap sinergitas ini dapat terus terjalin. Sehingga dapat mewujudkan situasi kamtibmas di wilayah Kabupaten Sidoarjo tetap aman dan kondusif.

Iptu Tri Novi Handono juga menambahkan adanya rekan-rekan wartawan pun dapat berperan serta, guna memberikan kritik maupun saran terhadap pelayanan masyarakat yang dilakukan Polri.
(Redho)

Radar Terpopuler

NFSC 2025 Siap Digelar di Bontang: Ditjen Bina Adwil Dukung Ajang Pemadam Kebakaran Nasional
NFSC 2025 Siap Digelar di Bontang:...
Radar Nusantara, Jakarta – Kota Bontang, Kalimantan Timur,...
Read more
Fakta Korban Mutilasi Single Mom Dua Anak
Fakta Korban Mutilasi Single Mom Dua...
Radar Nusantara, Blitar - Kematian Uswatun Khasahan (UK)...
Read more
Kasus BBM Eceran Bercampur Air Pedagang Pertamini Mau Ganti Rugi
Kasus BBM Eceran Bercampur Air Pedagang...
Radar Nusantara, Sidoarjo - Kasus BBM eceran bercampur...
Read more
Serap Kendala Komunikasi di Sumut, Anggota Komisi I DPR RI Kunker ke Diskominfo Sumut
Serap Kendala Komunikasi di Sumut, Anggota...
Radar Nusantara, Medan - Anggota Komisi I Dewan...
Read more
Prajurit Lanal Banyuwangi Koarmada II , Berhasil Evakuasi Korban Tenggelam di Perairan Tanjung Wedi
Prajurit Lanal Banyuwangi Koarmada II ,...
Radar Nusantara- SITUBONDO - Aksi sigap Prajurit Pos...
Read more
Ungkap Rasa Syukur, Prajurit KRI Diponegoro-365 Laksanakan Ibadah Umroh Terpimpin
Ungkap Rasa Syukur, Prajurit KRI Diponegoro-365...
Radar Nusantara. MEKKAH - Dalam perjalanan menuju Tanah...
Read more
Meriah dan Hangat, Penutupan Lattek Jalayudha 2025 Di Satkor Koarmada II
Meriah dan Hangat, Penutupan Lattek Jalayudha...
Radar Nusantara. SURABAYA - Dalam suasana penuh kekeluargaan,...
Read more
Danlantamal V Hadiri Upacara Peresmian Likuidasi Jajaran Kodim Surabaya
Danlantamal V Hadiri Upacara Peresmian Likuidasi...
Radar Nusantara. SURABAYA - Komandan Pangkalan Utama TNI...
Read more
Radar Nusantara

Radar Nusantara

NO ID : 022-01-01-2020 Berlaku S/D 01-01-2025 Media : Radar Nusantara Web : https://www.radarnusantara.my.id

Berita Lainnya

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *