Prajurit TNI AL Berhasil Meraih Penghargaan Nasional
Prajurit TNI AL Berhasil Meraih Penghargaan Nasional

Prajurit TNI AL Berhasil Meraih Penghargaan Nasional

2
2 minutes, 33 seconds Read

Radar Nusantara, Jakarta, 10 Desember 2023 — Salah satu Prajurit TNI Angkatan Laut (TNI AL) kembali menerima penghargaan tingkat nasional yaitu Komandan KRI Teluk Weda-526, Letkol Laut (P) Ricky Tacoma dalam kegiatan Festival Music dan Budaya Anak Indonesia, bertempat di Jakarta Internasional Stadium, Sabtu (9/12).

Dalam kegiatan yang diinisiasi oleh Simfoni Bintang Kecil dan mengambil tema “Aku Bangga Menjadi Anak Indonesia” ini, Letkol Ricky mendapat penghargaan dengan kategori sebagai Anak Bangsa Pemrakarsa. Penerima penghargaan merupakan orang-orang yang berjasa bagi kemajuan anak-anak generasi muda bangsa Indonesia, dimana diantaranya terdapat Titiek Puspa, Kak Seto, Purwa Caraka Susi Susanti, Najwa Shihab, Raffi Ahmad, Putri Ariani dan sejumlah nama besar lainnya.

Letkol Ricky merupakan Inisiator Perpustakaan Terapung Pertama di KRI Teluk Weda-526, dimana salah satu indikator dari kemajuan suatu bangsa adalah tingkat kecerdasan, tingkat minat membaca dari generasi penerus bangsa tersebut. Letkol Ricky melihat bahwa minat baca maupun tingkat belajar generasi penerus bangsa ini masih kurang. Hal tersebut yang mendasari dalam pembuatan perpustakaan terapung.

BACA JUGA : Kapolri dan Panglima TNI Berikan Bantuan Kesehatan Gratis di Maluku

Saat Letkol Ricky bertugas di wilayah Indonesia Timur dalam hal ini di Sorong, Papua pada tahun 2004-2005, melihat di sana banyak anak yang tidak dapat sekolah di usia mereka, hingga tidak memiliki biaya untuk sekolah. “Padahal seharusnya mereka mengenyam pendidikan, harusnya mereka sekolah agar bisa membaca dan mengenal angka”, ucap Letkol Ricky.

Melihat kondisi tersebut, Letkol Ricky yang merupakan lulusan Akademi Angkatan Laut (AAL) Angkatan ke-48 tahun 2002, menginisiasi untuk membuat sesuatu yang baru yang dapat bermanfaat bagi masyarakat.

Lanjut Baca Ke Halaman 2

Radar Terpopuler

NFSC 2025 Siap Digelar di Bontang: Ditjen Bina Adwil Dukung Ajang Pemadam Kebakaran Nasional
NFSC 2025 Siap Digelar di Bontang:...
Radar Nusantara, Jakarta – Kota Bontang, Kalimantan Timur,...
Read more
Fakta Korban Mutilasi Single Mom Dua Anak
Fakta Korban Mutilasi Single Mom Dua...
Radar Nusantara, Blitar - Kematian Uswatun Khasahan (UK)...
Read more
Kasus BBM Eceran Bercampur Air Pedagang Pertamini Mau Ganti Rugi
Kasus BBM Eceran Bercampur Air Pedagang...
Radar Nusantara, Sidoarjo - Kasus BBM eceran bercampur...
Read more
Serap Kendala Komunikasi di Sumut, Anggota Komisi I DPR RI Kunker ke Diskominfo Sumut
Serap Kendala Komunikasi di Sumut, Anggota...
Radar Nusantara, Medan - Anggota Komisi I Dewan...
Read more
Prajurit Lanal Banyuwangi Koarmada II , Berhasil Evakuasi Korban Tenggelam di Perairan Tanjung Wedi
Prajurit Lanal Banyuwangi Koarmada II ,...
Radar Nusantara- SITUBONDO - Aksi sigap Prajurit Pos...
Read more
Ungkap Rasa Syukur, Prajurit KRI Diponegoro-365 Laksanakan Ibadah Umroh Terpimpin
Ungkap Rasa Syukur, Prajurit KRI Diponegoro-365...
Radar Nusantara. MEKKAH - Dalam perjalanan menuju Tanah...
Read more
Meriah dan Hangat, Penutupan Lattek Jalayudha 2025 Di Satkor Koarmada II
Meriah dan Hangat, Penutupan Lattek Jalayudha...
Radar Nusantara. SURABAYA - Dalam suasana penuh kekeluargaan,...
Read more
Danlantamal V Hadiri Upacara Peresmian Likuidasi Jajaran Kodim Surabaya
Danlantamal V Hadiri Upacara Peresmian Likuidasi...
Radar Nusantara. SURABAYA - Komandan Pangkalan Utama TNI...
Read more
Radar Nusantara

Radar Nusantara

NO ID : 022-01-01-2020 Berlaku S/D 01-01-2025 Media : Radar Nusantara Web : https://www.radarnusantara.my.id

Berita Lainnya

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *