Bersihkan Lingkungan Bersama, Bukti Kedekatan Satgas Yonif 323 Dengan Masyarakat
Bersihkan Lingkungan Bersama, Bukti Kedekatan Satgas Yonif 323 Dengan Masyarakat

Bersihkan Lingkungan Bersama, Bukti Kedekatan Satgas Yonif 323 Dengan Masyarakat

0 minutes, 57 seconds Read

Radar Nusantara, Gome – Dalam rangka menciptakan lingkungan yang bersih, Satgas Yonif 323/Buaya Putih melalui Titik Kuat Gome mengajak masyarakat gotong royong membersihkan lingkungan bertempat di Kampung Jenggernok, Distrik Gome, Kab. Puncak, Papua Tengah, Sabtu (26/10/2024).

Dan TK Gome Lettu Inf Galang mengatakan bahwa kegiatan gotong royong ini berupaya untuk menjaga kebersihan Lingkungan dari Kampung Jenggernok yang kemarin digunakan untuk kegiatan acara bakar batu.

“Momen ini juga sangat bermanfaat bagi personel TK Gome khususnya dalam membina keakraban dan kedekatan dengan masyarakat sehingga memudahkan komunikasi dalam mewujudkan situasi yang kondusif dan aman di lingkungan masyarakat,” ucap Dan TK

Bapak Abellum Kogoya, Kepala Suku Besar mengucapkan terima kasih atas kepedulian dan partisipasi personel Titik Kuat Gome yang telah membantu pelaksanaan kegiatan gotong royong pembersihan di kampungnya, Dirinya juga mengatakan bahwa dengan adanya kegiatan ini masyarakat sangat senang karena lingkungan menjadi bersih, masyarakat merasa keberadaan TNI di kampungnya sangat membantu mereka dalam kehidupan sehari-hari.

“Saya mewakili masyarakat Kampung Jenggernok sangat senang dengan keberadaan Bapak TNI yang sudah banyak membantu masyarakat seperti pengobatan gratis dan kegiatan lainnya seperti gotong royong bersama ini, Semoga Tuhan selalu memberkati Bapak.

Sumber : PEN SATGAS MOBILE YONIF 323 BUAYA PUTIH KOSTRAD

Radar Terpopuler

Menjarah Laut Indonesia Menjarah Lautan Tanah Air Indonesia
Menjarah Laut Indonesia Menjarah Lautan Tanah...
Oleh: Prihandoyo Kuswanto. Ketua Pusat Studi Kajian Rumah...
Read more
Presiden Prabowo Apresiasi Kabinet dalam Menjalankan Mandat Rakyat
Presiden Prabowo Apresiasi Kabinet dalam Menjalankan...
Radar Nusantara, Jakarta - Presiden Prabowo Subianto menyampaikan...
Read more
Pastikan Layanan PBG Berlangsung Cepat dan Berkualitas, Mendagri bersama Menteri PKP Tinjau MPP Badung
Pastikan Layanan PBG Berlangsung Cepat dan...
Radar Nusantara, Badung - Menteri Dalam Negeri (Mendagri)...
Read more
Rutan Rengat Lakukan Penandatangan Fakta Integritas dan Komitmen Bersama Pembangunan Zona Integritas Menuju WBK dan WBBM
Rutan Rengat Lakukan Penandatangan Fakta Integritas...
Radar Nusantara, Inhu - Kamis 23 Januari 2025,...
Read more
Viral.!! RSUD Nene Mallomo Pangkajene Sidrap Menuai Sorotan Dari Masyarakat Tidak Mengutamakan Pelayanan
Viral.!! RSUD Nene Mallomo Pangkajene Sidrap...
Radar Nusantara, Sidrap - Pangkajene Sidrap Sidenreng Rappang...
Read more
Menjelang Peringatan HUT ke-3 Koopsudnas, Koops Udara I Gelar Doa Bersama
Menjelang Peringatan HUT ke-3 Koopsudnas, Koops...
Radar Nusantara, Jakarta - Menjelang peringatan Hari Ulang...
Read more
Jersey Baru TIMNAS Indonesia
Jersey Baru TIMNAS Indonesia
Jawa Barat, Bandung - Timnas Indonesia bersama Apparel...
Read more
PMPP TNI Gelat Donor Darah Menyambut HUT PMPP TNI Ke-18
PMPP TNI Gelat Donor Darah Menyambut...
Radar Nusantara, Sentul - Pusat Misi Pemeliharaan Perdamaian...
Read more
Radar Nusantara

Radar Nusantara

NO ID : 022-01-01-2020 Berlaku S/D 01-01-2025 Media : Radar Nusantara Web : https://www.radarnusantara.my.id

Berita Lainnya

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *