Beliau menyampaikan dampak yang akan terjadi terhadap maraknya penyalahgunaan narkoba serta strategi menanganinya.
“Gangguan kamtibmas juga akan muncul seiring dengan maraknya permasalahan narkoba, maka dari itu saya mengajak seluruh elemen untuk bersama-sama mencegah penyalahgunaan narkoba. Ada beberapa strategi yang bisa dilakukan seperti pembentukan kota bersinar (kota tanggap ancaman narkoba) dan ketahanan keluarga.”
Di akhir pidatonya Kepala BNNP Aceh menyampaikan harapan dan statement kepada Pj.Bupati Aceh Timur.
BACA JUGA : Kabid Propam Polda Aceh Pimpin Apel Pagi
“Harapan bisa segera terbentuk BNNK di kabupaten Aceh Timur ini, saya dan BNNP siap membantu segala bentuk prosesnya, akan kita kawal bersama.”
Kegiatan ini ditutup dengan penandatanganan Nota Kesepahaman terkait P4GN di wilayah Aceh Timur dan penyerahan plakat antara Kepala BNNP Aceh dan Pj. Bupati Aceh Timur.
Eksplorasi konten lain dari Radar Nusantara
Berlangganan untuk dapatkan pos terbaru lewat email.
Satu Komentar