Menhan Prabowo Resmikan 12 Sumber Titik Air di Pamekasan Madura, Jawa Timur
Menhan Prabowo Resmikan 12 Sumber Titik Air di Pamekasan Madura, Jawa Timur

Menhan Prabowo Resmikan 12 Sumber Titik Air di Pamekasan Madura, Jawa Timur

2
1 minute, 53 seconds Read

Untuk itu, Menhan menginginkan agar Danramil, Babinsa, serta Bhabinkamtibmas bisa dikerahkan untuk terjun langsung ke masyarakat.

Proyek air bersih bantuan Kemhan tersebut dikerjakan oleh Satgas Air Bersih Universitas Pertahanan RI (Unhan RI) yang dibentuk dan mendapatkan tugas dari Menhan Prabowo untuk memetakan wilayah yang sering mengalami kekeringan dan membantu membuatkan sumur bor beserta sarana prasarananya.

“Mulai tahun lalu Unhan RI diperintahkan oleh Menhan Prabowo agar kegiatan pengabdian masyarakat difokuskan untuk memberikan bantuan terhadap daerah-daerah yang sering mengalami kekeringan,” kata Rektor Unhan RI dalam acara tersebut.

BACA JUGA : Menhan Prabowo Gelar Simposium Geopolitik & Geostrategis, Hadirkan Para Praktisi

Total peresmian 12 titik air tersebut di antaranya 3 titik di Kecamatan Pegantenan, 2 titik di Kecamatan Palengaan, 4 titik di Kecamatan Batumarmar, 2 titik di Kecamatan Waru dan 1 titik di Kecamatan Pasean.

Turut hadir mendampingi Menhan Prabowo pada kesempatan tersebut Asisten Khusus Menhan Bidang Manajemen Pertahanan Negara Letjen TNI (Purn) Sjafrie Sjamsoeddin, Asisten Khusus Menhan Bidang Matra Laut Laksdya TNI (Purn) Didit Herdiawan Ashaf, Rektor Unhan RI Letjen TNI Jonni Mahroza, Pangdam V/Brw dan Forkopimda Pamekasan.

Radar Terpopuler

Warga Pancur Batu Mengaku Dianiaya Oknum Personil Polres Samosir Sewaktu Niat Menjemput Istrinya
Warga Pancur Batu Mengaku Dianiaya Oknum...
Radar Nusantara, Pancur Batu - Hiskia Sitepu warga...
Read more
Team URC Unit Reskrim Polsek Patumbak Ringkus Pelaku Curanmor
Team URC Unit Reskrim Polsek Patumbak...
Radar Nusantara, Medan - Team URC Unit Reskrim...
Read more
Kampung Bersih, Satgas Yonif 131/BRS Bersama Masyarakat Gotong Royong Membersihkan Lingkungan Kampung Ampas
Kampung Bersih, Satgas Yonif 131/BRS Bersama...
Radar Nusantara, keerom - Satgas Pamtas Yonif 131/BRS...
Read more
Kecelakaan di Gerbang Tol Ciawi, 8 Orang Tewas dan 11 Luka-Luka
Kecelakaan di Gerbang Tol Ciawi, 8...
Radar Nusantara, Ci Awi, Bogor - Kecelakaan di...
Read more
Hari Peduli Sampah Nasional 2025, Ketum Seruni Ajak Masyarakat Peduli Kebersihan Lingkungan
Hari Peduli Sampah Nasional 2025, Ketum...
Radar Nusantara, Tangerang - Ketua Umum (Ketum) Solidaritas...
Read more
Mendagri Tanda Tangani Kerja Sama Pengawasan Penyelenggaraan Perizinan di Daerah
Mendagri Tanda Tangani Kerja Sama Pengawasan...
Radar Nusantara, Jakarta – Menteri Dalam Negeri (Mendagri)...
Read more
Wamendagri Bima Arya Minta Kepala Daerah Waspadai Lonjakan Harga Pangan dan Pastikan Serapan Gabah Maksimal
Wamendagri Bima Arya Minta Kepala Daerah...
Radar Nusantara, Jakarta – Wakil Menteri Dalam Negeri...
Read more
Kapolri Beri Kenaikan Pangkat Luar Biasa Anumerta kepada Bharatu Mardi Hadji
Kapolri Beri Kenaikan Pangkat Luar Biasa...
Radar Nusantara, Jakarta - Kapolri Jenderal Polisi Drs....
Read more
Ridwan Onchy

Ridwan Onchy

NO ID : 003-01-01-2020 Berlaku S/D 01-01-2028 Media : Radar Nusantara Web : https://radarnusantara.my.id

Berita Lainnya

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *