Home / Radar Terkini / Musyawarah Desa Sialang Muda Hamparan Perak Terkesan ditutupi dan Sarat Permainan

Musyawarah Desa Sialang Muda Hamparan Perak Terkesan ditutupi dan Sarat Permainan

Musyawarah Desa Sialang Muda Hamparan Perak Terkesan ditutupi dan Sarat Permainan

Radar Nusantara, Medan, Sumut – Anggaran Badan Usaha Milik Desa (Bumdes) maju tak gentar Desa Sialang Muda Kecamatan Hamparan Perak Kabupaten, Kab. Deli Serdang, Tahun 2017/2018 sebesar 165 Juta diduga laporan keuangannya tidak transparan kepada masyarakat dan sarat permainan.

Tokoh masyarakat Desa Sialang Muda Kecamatan Hamparan Perak Kabupaten Deli Serdang, Hamdani berbicara kepada awak media yang bertugas, pada Senin.(9/10/23)

Hamdani juga menjelaskan, anggaran peralatan pesta dengan peruntukan sound system sudah menyalahi Peraturan Perundang Undangan No. 43 Tahun 2014 Tentang Desa.

Hal ini, Ini terbukti yang saharusnya BUMDES bertujuan untuk membantu meningkatkan ekonomi dan bermanfaat bagi masyarakat desa.

BACA JUGA : Iman Suherman : Kemenangan Persijap Kami Persembahkan Untuk Warga Jepara

Namun, beber Hamdani lagi, bagaimana mungkin ini bisa tercapai, sedangkan masyarakat tidak mengetahui Bumdes dengan nama maju tak gentar, dikarenakan tidak transparannya pemerintahan desa tersebut.

Sampai saat ini, laporan keuangan yang seharusnya setiap bulannya, dan untuk laporan perkembangan kepada masyarakat dalam musyawarah Desa (MUSDES) Sekurang – kurangnya dua kali dalam satu tahun.

Lanjut Baca Ke Halaman 2


Eksplorasi konten lain dari Radar Nusantara

Berlangganan untuk dapatkan pos terbaru lewat email.

Halaman: 1 2

Tag:

Tinggalkan Balasan

Iklan
Iklan

Eksplorasi konten lain dari Radar Nusantara

Langganan sekarang agar bisa terus membaca dan mendapatkan akses ke semua arsip.

Lanjutkan membaca