Pangdam XII/Tpr Tutup Resmi TMMD ke-121 Kodim 1011/Klk
Pangdam XII/Tpr Tutup Resmi TMMD ke-121 Kodim 1011/Klk

Pangdam XII/Tpr Tutup Resmi TMMD ke-121 Kodim 1011/Klk

Radar Nusantara, Kapuas – Pangdam XII/Tanjungpura Mayjen TNI Iwan Setiawan, S.E., M.M., secara resmi menutup program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-121 Kodim 1011/Kuala Kapuas di Desa Manyahi, Kecamatan Mantangai, Kabupaten Kapuas, Kamis (22/8/2024).

Kegiatan ini sekaligus menandai berakhirnya TMMD ke-121 di wilayah Kodam XII/Tpr. Penutupan ditandai dengan pernyataan resmi dan penyerahan hasil TMMD oleh Dansatgas serta penanggalan tanda peserta oleh Pangdam XII/Tpr.

BACA JUGA : Serahkan 10,54 Kilogram Sabu ke BNN, Pangdam XII/Tpr Ajak Semua Pihak Perang Melawan Narkoba

Dalam sambutannya, Pangdam XII/Tpr, Mayjen TNI Iwan Setiawan mengapresiasi kerja keras seluruh pihak yang telah berkontribusi dalam program ini. Ia menekankan pentingnya kerjasama antara TNI dengan masyarakat dalam membangun dan memperbaiki kualitas hidup di daerah.

“Program TMMD ke-121 telah berhasil menyelesaikan berbagai proyek pembangunan, seperti perbaikan jalan, pembangunan fasilitas rumah ibadah dan kesehatan, serta penyediaan sarana air bersih,” ujar Pangdam.

Pangdam berharap hasil dari program ini akan memberikan dampak positif jangka panjang bagi masyarakat dan menjadi contoh nyata dari sinergi antara TNI dengan rakyat.

BACA JUGA : Pangdam Kasuari Minta Prajurit Kodim 1802/Sorong Jadikan Keamanan Masyarakat Prioritas Utama

“Keberhasilan TMMD ke-121 diharapkan menjadi langkah awal untuk program-program serupa di masa mendatang yang dapat meningkatkan kesejahteraan dan keberhasilan pembangunan nasional,” tutup Mayjen TNI Iwan Setiawan. (Pendam XII/Tpr)

Radar Terpopuler

Komandan PMPP TNI Sambut Kunjungan Kadivhubinter POLRI
Komandan PMPP TNI Sambut Kunjungan Kadivhubinter...
Radar Nusantara, Bogor - Komandan PMPP TNI Mayjen...
Read more
Waspada Penipuan IKD, Disdukcapil Surabaya dan Stikosa AWS Menggelar Disdukcapil goes to Campus
Waspada Penipuan IKD, Disdukcapil Surabaya dan...
Radar Nusantara, Surabaya – Antisipasi penipuan yang mengatasnamakan...
Read more
Polresta Sidoarjo Peduli Kesehatan Warga Terdampak Banjir Desa Kedungbanteng
Polresta Sidoarjo Peduli Kesehatan Warga Terdampak...
Radar Nusantara, Sidoarjo - Sudah sepekan ini warga...
Read more
Upaya Babinsa Simo Bersama Petani Tanggulangi Hama
Upaya Babinsa Simo Bersama Petani Tanggulangi...
Radar Nusantara, Boyolali - Berbagai upaya Babinsa dalam...
Read more
Antisipasi Hama Wereng, Babinsa Dampingi Petani Semprot Tanaman Padi
Antisipasi Hama Wereng, Babinsa Dampingi Petani...
Radar Nusantara, sragen - Salah satu upaya Babinsa...
Read more
Danramil 03 Serengan Ajak Guru dan Siswa Budayakan Kebersihan Lingkungan Sekolah
Danramil 03 Serengan Ajak Guru dan...
Radar Nusantara, Surakarta - Komandan Rayon Militer 03/Serengan...
Read more
Jaga Kebugaran Tubuh Personil Polres Pakpak Bharat Lakukan Olahraga Dan Cek Kesehatan
Jaga Kebugaran Tubuh Personil Polres Pakpak...
Radar Nusantara, Salak - Dalam menjaga agar Kebugaran...
Read more
Tingkatkan Ketahanan Pangan, Satgas Yonif 323 Buaya Putih Kostrad Bagikan Bibit dan Alat pertanian Kecil
Tingkatkan Ketahanan Pangan, Satgas Yonif 323...
Radar Nusantara, Puncak - Satgas Pamtas Mobile Yonif...
Read more
Radar Nusantara

Radar Nusantara

NO ID : 022-01-01-2020 Berlaku S/D 01-01-2025 Media : Radar Nusantara Web : https://www.radarnusantara.my.id

Berita Lainnya

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *