Pelatih Arab Saudi, Herve Renard on kekalahan 0-2 dari Indonesia
Pelatih Arab Saudi, Herve Renard on kekalahan 0-2 dari Indonesia

Pelatih Arab Saudi, Herve Renard on kekalahan 0-2 dari Indonesia

0 minutes, 56 seconds Read

Radar Nusantara, Bandung – “Selamat untuk Timnas Indonesia, mereka layak menang malam ini. Mereka memulai pertandingan dengan intensitas yang bagus, jadi kami dihukum malam ini. Maka saya katakan sekali lagi, saya terima kekalahan ini,”

“Sekarang, saya terima tantangan ini, melatih lagi Arab Saudi dalam kondisi seperti ini, dan semoga ke depan kami akan meraih hasil yang bagus ,”

“Di grup ini, simpel saja. Jepang tentu akan finis duluan, melampaui semua tim, dan sisanya akan bertarung di posisi dua. Ada empat laga sisa, dan selama empat laga sisa itu kami akan berjuang sebaik mungkin, termasuk di dalamnya ada Indonesia yang juga masih berpeluang untuk lolos sebagai peringkat dua,”

“Bagi Arab Saudi, ini akan jadi tantangan tersendiri untuk lolos langsung ke Piala Dunia 2026 dan saya siap menerimanya,”

“Kami tidak mencetak gol di beberapa laga, dan itu realitanya, dan malam ini dua kali kami kebobolan oleh Indonesia, dua gol berasal dari serangan balik, dan kami gagal memberikan perbedaan di laga ini, tidak ada efisiensi juga di lini depan,”

“Indonesia sangat baik di laga ini, semangat juang mereka bagus, kualitias mereka juga bagus, ya tak ada lagi yang bisa dikatakan, mereka menang malam ini,”

Radar Terpopuler

Kodim 0621/Kab Bogor Bekerjasama dengan PMI Kab Bogor Gelar Kegiatan Donor Darah
Kodim 0621/Kab Bogor Bekerjasama dengan PMI...
Radar Nusantara, Bogor - Kodim 0621/Kabupaten Bogor menggelar...
Read more
Mendagri Apresiasi Layanan PBG Kabupaten Badung, Dukung Program 3 Juta Rumah untuk Rakyat Kecil
Mendagri Apresiasi Layanan PBG Kabupaten Badung,...
Radar Nusantara, Badung – Menteri Dalam Negeri (Mendagri)...
Read more
Menjarah Laut Indonesia Menjarah Lautan Tanah Air Indonesia
Menjarah Laut Indonesia Menjarah Lautan Tanah...
Oleh: Prihandoyo Kuswanto. Ketua Pusat Studi Kajian Rumah...
Read more
Presiden Prabowo Apresiasi Kabinet dalam Menjalankan Mandat Rakyat
Presiden Prabowo Apresiasi Kabinet dalam Menjalankan...
Radar Nusantara, Jakarta - Presiden Prabowo Subianto menyampaikan...
Read more
Pastikan Layanan PBG Berlangsung Cepat dan Berkualitas, Mendagri bersama Menteri PKP Tinjau MPP Badung
Pastikan Layanan PBG Berlangsung Cepat dan...
Radar Nusantara, Badung - Menteri Dalam Negeri (Mendagri)...
Read more
Marselino Takkan Menyerah Berjuang Tembus TIM Utama Oxford United
Marselino Takkan Menyerah Berjuang Tembus TIM...
Radar Nusantara, Bandung - "Saya telah bekerja keras...
Read more
Rutan Rengat Lakukan Penandatangan Fakta Integritas dan Komitmen Bersama Pembangunan Zona Integritas Menuju WBK dan WBBM
Rutan Rengat Lakukan Penandatangan Fakta Integritas...
Radar Nusantara, Inhu - Kamis 23 Januari 2025,...
Read more
Jersey Baru TIMNAS Indonesia
Jersey Baru TIMNAS Indonesia
Jawa Barat, Bandung - Timnas Indonesia bersama Apparel...
Read more
Ridwan Onchy

Ridwan Onchy

NO ID : 003-01-01-2020 Berlaku S/D 01-01-2028 Media : Radar Nusantara Web : https://radarnusantara.my.id

Berita Lainnya

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *