Peringati Hari Armada RI, Jalasenastri Armada II Laksanakan Donor Darah

0 minutes, 45 seconds Read

Radar Nusantara. SURABAYA – Memperingati Hari Armada RI Tahun 2023, Ketua Daerah Jalasenastri Armada II Ny. Peni Yayan Sofiyan, mengikuti kegiatan Bakti Kesehatan Donor Darah yang diselenggarakan oleh Komando Armada II, di Gedung Mandalika Kolat Koarmada II, Ujung Surabaya. Kamis (30/11/2023).

Dengan mengangkat tema “Koarmada II Peduli dan Manunggal Bersama Rakyat Untuk Indonesia Maju”, kegiatan Bakti Kesehatan Donor Darah ini diikuti oleh Jalasenastri Armada II, prajurit dan PNS Koarmada II, serta perwakilan TNI Angkatan Darat dan TNI Angkatan Udara.

Ketua Daerah Jalasenastri Armada II melalui sambutannya menyampaikan bahwa Jalasenastri Armada II yang turut serta bergabung dalam Bakti Kesehatan Donor Darah ini merupakan suatu bentuk kepedulian Jalasenastri terhadap masyarakat yang terlihat sangat antusias mendonorkan darahnya secara sukarela yang nantinya akan diberikan kepada PMI dan masyarakat yang membutuhkan darah.

Dalam kegiatan ini, peserta donor diwajibkan untuk melaksanakan medical cek up untuk melihat kondisi tubuh apakah siap untuk didonorkan, selanjutnya dilaksanakan pengecekan golongan darah sebelum peserta mendonorkan darahnya.

Radar Terpopuler

Komandan PMPP TNI Sambut Kunjungan Kadivhubinter POLRI
Komandan PMPP TNI Sambut Kunjungan Kadivhubinter...
Radar Nusantara, Bogor - Komandan PMPP TNI Mayjen...
Read more
Waspada Penipuan IKD, Disdukcapil Surabaya dan Stikosa AWS Menggelar Disdukcapil goes to Campus
Waspada Penipuan IKD, Disdukcapil Surabaya dan...
Radar Nusantara, Surabaya – Antisipasi penipuan yang mengatasnamakan...
Read more
Polresta Sidoarjo Peduli Kesehatan Warga Terdampak Banjir Desa Kedungbanteng
Polresta Sidoarjo Peduli Kesehatan Warga Terdampak...
Radar Nusantara, Sidoarjo - Sudah sepekan ini warga...
Read more
Upaya Babinsa Simo Bersama Petani Tanggulangi Hama
Upaya Babinsa Simo Bersama Petani Tanggulangi...
Radar Nusantara, Boyolali - Berbagai upaya Babinsa dalam...
Read more
Antisipasi Hama Wereng, Babinsa Dampingi Petani Semprot Tanaman Padi
Antisipasi Hama Wereng, Babinsa Dampingi Petani...
Radar Nusantara, sragen - Salah satu upaya Babinsa...
Read more
Danramil 03 Serengan Ajak Guru dan Siswa Budayakan Kebersihan Lingkungan Sekolah
Danramil 03 Serengan Ajak Guru dan...
Radar Nusantara, Surakarta - Komandan Rayon Militer 03/Serengan...
Read more
KSJ Tidak akan Pernah Berhenti melakukan Kegiatan Sedekah Sampai Kapan pun
KSJ Tidak akan Pernah Berhenti melakukan...
Radar Nusantara, Deli Serdang - Komunitas Sedekah Jum'at...
Read more
Tingkatkan Ketahanan Pangan, Satgas Yonif 323 Buaya Putih Kostrad Bagikan Bibit dan Alat pertanian Kecil
Tingkatkan Ketahanan Pangan, Satgas Yonif 323...
Radar Nusantara, Puncak - Satgas Pamtas Mobile Yonif...
Read more
Edi Sulton

Edi Sulton

NO ID : 017-01-01-2020 Berlaku S/D 01-01-2025 Media : Radar Nusantara Web : https://radarnusantara.my.id

Berita Lainnya

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *