Radar News
Bey Dampingi Presiden Jokowi Tinjau Pengukuran dan Intervensi Serentak Pencegahan "Stunting" di Bogor

Bey Dampingi Presiden Jokowi Tinjau Pengukuran dan Intervensi Serentak Pencegahan “Stunting” di Bogor

Radar Nusantara, Kota Bogor — Presiden RI Joko Widodo didampingi Penjabat Gubernur Jawa Barat Bey Machmudin meninjau pelaksanaan pengukuran dan intervensi serentak dalam rangka penurunan stunting di Posyandu Wijaya Kusuma, Kelurahan Kebon Pedes, Kota Bogor, Selasa (11/6/2024). Di Posyandu tersebut, saat itu sedang dilakukan pengukuran tinggi badan dan berat badan anak-anak serta distribusi makanan bergizi…

Read More
Pangdam III Siliwangi Tutup TMMD ke-120, PJ Bupati: Terimaksih Kabupaten Bogor Sebagai Pilihan

Pangdam III Siliwangi Tutup TMMD ke-120, PJ Bupati: Terimaksih Kabupaten Bogor Sebagai Pilihan

Radar Nusantara, Kabupaten Bogor – Bogor Kodim 0621/Kab.Bogor, Bertempat di Kp.Rawa Gede Desa Sirnajaya Kecamatan Sukamakmur Kabupaten Bogor berlangsung kegiatan penutupan TMMD ke 120 yang dipimpin oleh Pangdam III Siliwangi (Mayjen TNI Mohammad Fadjar, MPICT). Jumat (7/6/2024) Kegiatan dihadiri sekitar 200 peserta Nampak hadir Mayjen TNI Mohammad Fadjar, MPICT. Pangdam III Siliwangi beserta Ibu Mohamad…

Read More
Hari Jadi Bogor Yang Ke-542 Mengadakan Gebyar IKM UMKM Dan Jalan sehat Di Stadion Pekansari Cibinong

Hari Jadi Bogor Yang Ke-542 Mengadakan Gebyar IKM UMKM Dan Jalan sehat Di Stadion Pekansari Cibinong

Radar Nusantara, Bogor — Warga Kabupaten Bogor tumpah ruah berdesakan di Gebyar Hari Jadi Bogor atau HJB ke-542. Acara yang diisi dengan banyak rangkaian ini berlangsung di Stadion Pakansari Cibinong, Sabtu (08/06/2024). Gebyar HJB ke-542 dimulai dengan jalan sehat yang dipimpin Pj Bupati Bogor Asmawa Tosepu didampingi Forkompinda. Jalan sehat ini diikuti dengan antusias oleh…

Read More
Advokat Alfan Sari Mohonkan Perlindungan Hukum bagi Tukang Las ke Polres Bogor

Advokat Alfan Sari Mohonkan Perlindungan Hukum bagi Tukang Las ke Polres Bogor

Radar Nusantara, Bogor – Pengacara kondang Advokat H. Alfan Sari, S.H. M.H. mengirimkan surat permohonan perlindungan hukum bagi klien-nya, seorang tukang las di Kecamatan Klapa Nunggal, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, Sabtu, 1 Juni 2024. Ini adalah surat permohonan perlindungan hukum kedua yang disampaikan Bang Alfan, demikian dirinya akrab disapa, kepada Kepala Kepolisian Resort Bogor di…

Read More
Dikerahkan tim pemeriksa kesehatan hewan kurban Jabar sebanyak 1.300 orang

Dikerahkan tim pemeriksa kesehatan hewan kurban Jabar sebanyak 1.300 orang

Radar Nusantara, Kota Bogor — Penjabat Gubernur Jawa Barat Bey Machmudin meminta tim pemeriksa hewan kurban Pemda Provinsi Jawa Barat untuk memastikan kesehatan hewan yang sesuai dengan syariat Islam. “Sejauh ini (hewan kurban di Jabar) sehat, tapi penting dipastikan bagi pembeli bahwa hewan kurban harus memenuhi syariat Islam. Jadi pastikan (pembeli) jangan (sampai) tidak bertanya…

Read More
Jabatan Komandan PMPP TNI Resmi Diserahterimakan

Jabatan Komandan PMPP TNI Resmi Diserahterimakan

Radar Nusantara, Bogor.  Jabatan Komandan Pusat Misi Pemelihara Perdamaian (PMPP) TNI resmi diserahterimakan dari Laksda TNI Retiono Kunto, S.E., CRMP., M.A.P., M.Tr.Opsla kepada Brigjen TNI Taufik Budi Santoso, bertempat di PMPP TNI Sentul Kabupaten Bogor, Jawa Barat, pada Senin (3/6/2024). Pelaksanaan sertijab dipimpin Inspektur Jenderal (Irjen) TNI Laksdya TNI Dadi Hartanto, M.Tr(Han)., M.Tr.Opsla., sesuai Keputusan…

Read More
Ketua Presidium FPII Ciptakan Sinergitas Pers, Kolaborasi FPII Dengan Lapas Kelas II A Cibinong

Ketua Presidium FPII Ciptakan Sinergitas Pers, Kolaborasi FPII Dengan Lapas Kelas II A Cibinong

Radar Nusantara, Cibinong – Kunjungan Ketua Presidium Forum Pers Independent Indonesia (FPII) Dra.Kasihhati serta Pengawas Dewan Pers Independen (DPI) Lilik Adi Goenawan, SAg ke Lapas Kelas IIA Cibinong menerima kunjungan diterima langsung oleh Kalapas Kelas II A Cibinong Wisnu Hadi Putranto beserta jajaran pejabat struktural pada Rabu pagi, (29/5/2024) di Ruang Kerja Kalapas. Pada momentum…

Read More
"Petugas Gabungan Gagalkan Penyelundupan Ratusan Ribu Benih Bening Lobster asal Pelabuhan Ratu"

“Petugas Gabungan Gagalkan Penyelundupan Ratusan Ribu Benih Bening Lobster asal Pelabuhan Ratu”

Radar Nusantara, Bogor – Subdit Gakkum Ditpolair Korpolairud Baharkam Polri bersama Polres Bogor dan tim dari PSDKP menggagalkan upaya penyelundupan benih bening lobster (BBL) asal Pelabuhan Ratu Benih bening lobster tersebut diamankan di sebuah rumah yang di jadikan gudang di wilayah Kabupaten Bogor , Selasa (14/5/2024). Dalam releasenya di Mako Ditpolair Korpolairud, Tantung Priok Jakarta…

Read More
Kembang Latar DPC Jakarta Utara, Hadiri Acara Halal Bihalal Di Villa Marisa Bogor Jawa Barat

Kembang Latar DPC Jakarta Utara, Hadiri Acara Halal Bihalal Di Villa Marisa Bogor Jawa Barat

Radar Nusantara, Villa Marisa – Bogor : Radar Nusantara, Villa Marisa, Bogor – Kembang Latar DPW daerah khusus jakarta (DKJ) mengadakan Halal Bihalal di villa Marisa Megamendung Bogor Jawa Barat. Senin 06 Mei 2024 Acara halal bihalal ini sengaja kita adakan dalam rangka mempererat tali silaturahmi antara pengurus dan anggota kembang latar yang ada di…

Read More
Warga Komplek Grand Mulai Mekar Wangi Bogor, Adakan Halal Bihalal

Warga Komplek Grand Mulai Mekar Wangi Bogor, Adakan Halal Bihalal

Radar Nusantara, Bogor, Jawa barat – Halal Bihalal yang diadakan warga komplek/perumahan GMM (Grand Mulia MekarWangi) Dilaksanakan di Musholla Daarul Rosyidin Jalan Kampung Kandang Kemang Bogor Jawa Barat. Minggu 21 April 2024. BACA JUGA : Penembakan M.DAT di Tapos Bogor, Diduga Oknum Penyidik Unit Tahbang/Resmob PMJ Langgar Kode Etik Berat Acara juga dihadiri oleh :…

Read More