Radar Nusantara, Medal – Pangdam I/Bukit Barisan, Mayjen TNI Mochammad Hasan memimpin acara Serah Terima Jabatan (Sertijab) dan Tradisi Korps sejumlah jabatan strategis di jajaran Kodam I/Bukit Barisan, Senin (28/10/2024). Acara yang digelar di Balai Prajurit Makodam Bukit Barisan itu juga dirangkai dengan prosesi sertijab para Ketua Persit KCK Cabang di jajaran Kodam I/Bukit Barisan. […]